Gelar Jalan Santi HUT Ke 45 SMP Negeri 3 Nganjuk

 


Nganjuk, radarmerhputih.com,- HUT ke 45 SMPN 3 Nganjuk kali dengan tema " Menjalin Silahturahmi Merajut Kerja Sama.


Rangkaian acara yang di selenggarakan pada HUT ini di antaranya Jalan santai (4/5/2024).


Acara ini di hadiri, seluruh anggota dn pengurus  MKKS. Kabupaten Nganjuk, guru dan staf SMPN 3 Nganjuk serta para siswa/siswi.


Dian Tri Handoko selaku Waka Humas sekaligus sebagai Wakil Panitia menjelaskan bahwa dengan tema ini membuat SMPN 3 semakin jaya, jaya, jaya dan mempu bersaing dengan SMP Negeri lainnya di Kabupaten Nganjuk.


" Tujuan dari di adakan kegiatan Jalan santai ini mengingat selama 3 tahun kita tidak melaksanakan karena pandemi covid, maka dari itu dalam memperingati HUT ini jalan santai kami adakan," urainya.


Untuk hadiah kami dapatkan dari para sponsor dan donatur serta paguyuban, semoga di 45 tahun SMPN 3 menjadi sekolah yang terbaik di kabupaten Nganjuk.


Semoga di usianya ke 45 tahun ini SMPN 3 Nganjuk semakin baik dan maju , juga semakin dipercaya oleh masyarakat .

( Rdks) 

Posting Komentar

0 Komentar